Libur sekolah telah tiba, ini waktu yang tepat untuk mengajak anak-anak berwisata melepas penat ujian akhir semester. Idealnya liburan akhir tahun tuh bepergian keluar kota, ya. Menikmati suasana yang lain…
“Apa aja sih tempat wisata yang menarik di Brunei?” Pertanyaan semacam itu cukup sering saya peroleh dari teman-teman yang penasaran tentang Brunei Darussalam. Tentu saja banyak aktivitas yang bisa kita…
Staycation sekarang sudah menjadi alternatif liburan singkat bersama keluarga, ya. Menginap satu atau dua hari di hotel dan menikmati suasana baru selain rumah, sekolah dan kantor cukup menyenangkan. Sejak kenal…
Adakah teman-teman Pojokmungil yang berdomisili atau sering berwisata di kawasan Bogor? Saya dulu pernah tinggal di kabupaten Bogor tapi malah jarang berwisata ke sana. Baru belakangan ini sering lihat rekomendasi…
Libur sekolah telah tiba. Minggu pagi kemarin, setelah olahraga tipis-tipis, adik-adik saya mengajak brunch di luar Sidoarjo dan Surabaya. Mereka pun merekomendasikan sebuah tempat makan yang katanya murah meriah dan…
Waktu mudik memang sudah berakhir, tapi perjalanan ke luar kota tentu masih akan sering kita lakukan, ya. Selama pandemi ini, moda transportasi umum yang paling mudah dan terjangkau adalah dengan…
Sebelum pandemi, keluarga besar kami punya kebiasaan untuk jalan-jalan ke luar kota. Kebiasaan ini sudah berlangsung sejak saya masih remaja. Secara kami enggak punya tempat mudik. Juga nenek dan kakek…