Sore-sore dapat kiriman paket dari mama yang bentuk kardusnya udah dimodifikasi. Sementara saya asik bongkar-bongkar isi paket, Cinta sibuk mainan kardusnya. Tiba-tiba dia bilang, “Ma, Ma! Ini rumah nih!” sambil…
Karena sering ngikutin twitnya Cicha tentang cara-cara bermake up, jadi kepengin lagi belajar dandan. Dulu, waktu masih kerja di bank yang namanya dandan udah jadi kegiatan sehari-hari karena sebagai frontliner…
Siang ini, saya lagi mengedit beberapa foto di laptop dan Cinta sedang bermain dengan boneka-boneka dan buku-bukunya. Tiba-tiba dia memanggil, “Ma, tolong ambilin gunting.”“Buat apa, Cin?”“Ini lho, buat gunting gambar…
“Apa sih yang terpikir dalam benak kita kalau mendengar kata SBI atau Sekolah Bertaraf Internasional?” tanya Ibu Ines Setiawan seorang guru dan aktivis pendidikan dalam Seminar “Menimbang dan Mempersiapkan Homeschooling”…
Peringatan: Tulisan ini akan sangat panjang 😀 “It’s not about how much money you earn, but how much money you can save/invest every month #financiallyfit” “Menabung saja tidak cukup!” kata Ligwina…
Sejak beberapa minggu yang lalu waktu liat baliho gede Snow in BSD City di depan ruko-ruko BSD, udah pengen ngajak Cinta ke sana. Akhirnya baru kesampaian tanggal 28 Desember 2010…
Sangat bersyukur memiliki dua orang istimewa ini dalam hidup. I love you Cinta and Hubby.